[Pembelajaran Tamu]
Cloud Computing Untuk Hosting Website Sendiri
Web hosting adalah layanan yang menyediakan tempat untuk menyimpan dan mengakses situs web di internet. Ketika seseorang membuat situs web, semua file, data, dan kontennya perlu disimpan di suatu tempat agar dapat diakses oleh pengguna melalui internet. Inilah peran yang dimainkan oleh layanan web hosting.
Narasumber :
Muhammad Bintang Cahya Putra
Senior DevOps Engineer
Waktu :
Senin, 6 Mei 2024
13.00 - 15.00 WIB
Informasi Webinar Lainnya :
https://tampil.id